Pengaturan Perusahaan

Pengaturan Perusahaan



Kamu bisa mengubah atau mengedit data perusahaan kamu. Berikut langkahnya:



Langkah 1: Klik Profil Akun HiToko kamu di bagian pojok kanan atas > kemudian klik Pengaturan Dasar.



Langkah 2: Selanjutnya kamu akan diarahkan ke halaman Pengaturan Perusahaan di Pengaturan Sistem secara langsung. Kamu bisa ubah Nama PerusahaanLogo PerusahaanNomor Handphone perusahaan yang aktif, Kode Undangan (bila ada), Lokasi perusahaan kamu, dan Alamat Lengkap kantor perusahaan kamu > kemudian klik Konfirmasi jika semua data sudah terisi dan benar.


Langkah 3: Akan muncul pop up menu seperti ini, klik Ok. Selesai! Data perusahaan kamu sudah diperbarui.
    • Related Articles

    • Pengaturan Pesanan - Atur Template Label Pengiriman

      Kamu bisa mengubah template label pengiriman dengan mudah sesuai dengan keinginan dan kebutuhanmu. Berikut langkah-langkahnya: Langkah 1: Klik Nama Akun kamu yang ada di pojok kanan atas > Kemudian pilih Pengaturan Pesanan Langkah 2: Klik Atur ...
    • Pengaturan Pesanan - Atur Pengingat Pengiriman (Email)

      Fitur ini berfungsi untuk mengirimkan pengingat ke email kamu apabila ada pesanan yang belum diproses lebih dari satu hari. Berikut langkah-langkah mengaktifkannya: Langkah 1: Klik Nama Akun kamu yang ada di pojok kanan atas > Kemudian pilih ...
    • Pengaturan Pesanan - Terima Pesanan Otomatis Tokopedia

      Khusus untuk Tokopedia, jika ada pesanan yang masuk kamu harus klik terima terlebih dahulu sebelum pesanan itu dapat diproses. Namun untuk mempermudah proses ini, kamu bisa aktifkan fitur pesanan diterima otomatis. Berikut langkah-langkahnya: Langkah ...
    • Departemen

      Pada halaman ini, kamu bisa menambahkan atau mengubah departemen atau divisi yang ada di perusahaan kamu. Berikut langkahnya: Langkah 1: Klik Profil Akun HiToko kamu di bagian pojok kanan atas > kemudian klik Pengaturan Dasar Langkah 2: Kamu akan ...
    • Departemen

      Pada halaman ini, kamu bisa menambahkan atau mengubah departemen atau divisi yang ada di perusahaan kamu. Berikut langkahnya: Langkah 1: Klik Profil Akun HiToko kamu di bagian pojok kanan atas > kemudian klik Pengaturan Dasar. Langkah 2: Kamu akan ...