Pengaturan Pesanan - Atur Template Label Pengiriman

Pengaturan Pesanan - Atur Template Label Pengiriman



Kamu bisa mengubah template label pengiriman dengan mudah sesuai dengan keinginan dan kebutuhanmu. Berikut langkah-langkahnya:


Langkah 1: Klik Nama Akun kamu yang ada di pojok kanan atas > Kemudian pilih Pengaturan Pesanan



Langkah 2: Klik Atur Sekarang pada pilihan Pengaturan Template Label Pengiriman


Langkah 3: Akan muncul halaman Pengaturan Template, klik Ubah


Langkah 4: Mulai atur template label pengirimanmu. Kamu bisa memilih Ukuran kertas, Logo & Nama yang ingin ditampilkan, bagaimana data Pengirim dan Penerima terlihat di label, Informasi Pemesanan, Informasi Ekspedisi, Informasi Produk, keterangan Fragile, dan menyembunyikan/menampilkan informasi produk

Langkah 5: Setelah selesai, klik Simpan dan template label pengiriman berhasil diubah sesuai keinginanmu!
    • Related Articles

    • Pengaturan Pesanan - Atur Pengingat Pengiriman (Email)

      Fitur ini berfungsi untuk mengirimkan pengingat ke email kamu apabila ada pesanan yang belum diproses lebih dari satu hari. Berikut langkah-langkah mengaktifkannya: Langkah 1: Klik Nama Akun kamu yang ada di pojok kanan atas > Kemudian pilih ...
    • Pengaturan Pesanan - Terima Pesanan Otomatis Tokopedia

      Khusus untuk Tokopedia, jika ada pesanan yang masuk kamu harus klik terima terlebih dahulu sebelum pesanan itu dapat diproses. Namun untuk mempermudah proses ini, kamu bisa aktifkan fitur pesanan diterima otomatis. Berikut langkah-langkahnya: Langkah ...
    • Pengaturan Perusahaan

      Kamu bisa mengubah atau mengedit data perusahaan kamu. Berikut langkahnya: Langkah 1: Klik Profil Akun HiToko kamu di bagian pojok kanan atas > kemudian klik Pengaturan Dasar. Langkah 2: Selanjutnya kamu akan diarahkan ke halaman Pengaturan ...
    • Cara Ubah Password Pengguna

      Kamu mau mengubah kata sandi sub akun HiToko kamu? Kamu bisa mengubahnya di akun utama HiToko kamu. Berikut langkah-langkahnya: Langkah 1: Klik Profil Akun HiToko kamu di bagian pojok kanan atas > kemudian klik Pengaturan Dasar. Langkah 2: Setelah ...
    • Buat Pengguna

      Langkah 1: Klik Profil Akun HiToko kamu di bagian pojok kanan atas > kemudian klik Pengaturan Dasar Langkah 2: Setelah dialihkan ke Pengaturan Sistem, kamu klik Pengguna > kemudian klik Tambah Pengguna Langkah 3: Kemudian isi alamat E-mail pengguna, ...